­
2016 - Nurismaya14 | Random stories about my life

Shop My Favorites

Setuju gag kalau traveling itu harus sama teman yang klop agar tripnya lebih seru? Pernah gag kamu sengaja untuk gag ngajak temen kamu yang...

Setuju gag kalau traveling itu harus sama teman yang klop agar tripnya lebih seru? Pernah gag kamu sengaja untuk gag ngajak temen kamu yang gag cocok dengan gaya traveling kamu? Bukannya kamu jahat, tetapi emang ada beberapa orang yang gag klop untuk diajak traveling bareng karena setiap orang gaya travelingnya berbeda. Menurut pengalaman saya, ada beberapa jenis tipe traveler berdasarkan tempat-tempat yang mereka biasa kunjungi. BTW, tulisan ini berdasarkan pengamatan terhadap teman-teman saya sendiri :p  1. Penyuka budaya  Tipe penyuka budaya biasanya suka akan budaya tempat baru, orang-orang di dalamnya sampai sejarah masa lalunya. Biasanya sebelum pergi, mereka...

Read More

Bogor, si kota hujan. Bogor yang dapat ditempuh menggunakan KRL kurang lebih 1 jam dari Jakarta merupakan pilihan yang tepat untuk menghila...

Bogor, si kota hujan. Bogor yang dapat ditempuh menggunakan KRL kurang lebih 1 jam dari Jakarta merupakan pilihan yang tepat untuk menghilangkan penat. Tidak perlu mengeluarkan uang banyak dan juga tidak perlu membawa kendaraan pribadi jika tidak ingin capek berkendara. Sabtu lalu, saya dan Indah memutuskan untuk ber-wisata kuliner seharian di Bogor.  Pukul 8.30 pagi, kami sudah sampai di stasiun Bogor. Kami memesan soto mie khas bogor di samping stasiun. Semangkok soto mie dengan kuahnya yang lezat serta isiannya yang padat menjadi makanan pembuka di tur kuliner kita kali ini. Rate: 7/10. Bogor, si kota hujan. Bogor yang...

Read More

M1: Emang kamu mau ke Pahawang? Ikut aku yuk! aku sama keluargaku mau kesana. Maya tinggal bawa badan aja. M2 : Serius?????!!!! Mauuuuuu!...

M1: Emang kamu mau ke Pahawang? Ikut aku yuk! aku sama keluargaku mau kesana. Maya tinggal bawa badan aja. M2 : Serius?????!!!! Mauuuuuu!!! Setelah tanya sana-sini cara ke Lampung yang paling murah, mudah dan nyaman. Akhirnya, gue memutuskan naik bus Damri karena tinggal duduk aja sampai tujuan dengan anteng. Kalau ngeteng bus, gue gak akan ngerti caranya karena mesti turun di Pelabuhan Merak beli tiket ferry dan turun di Pelabuhan Bakaheuni beli tiket bus lagi ke Bandar Lampung. Jalan-jalan ke Lampung ini amat sangat berkesan karena ini pertama kalinya gue menginjakkan kaki ke pulau Sumatera dan pertama kalinya...

Read More

Ok here we goooooo. Awalnya saya mau custom case handphone di beberapa akun instagram yang memang menjajakan jasa pembuatan case handphone ...

Ok here we goooooo. Awalnya saya mau custom case handphone di beberapa akun instagram yang memang menjajakan jasa pembuatan case handphone yang bisa di custom sesuka hati. Tetapi selain harganya yang lumayan mahal, requirements yang mereka minta juga ribet banget. Harus size segini. Harus latar belakang warna ini. Harus format ini. Ini. Itu. Ini. Itu. Hadehhhh byeeee. Saking ribetnya, saya memutuskan buat sendiri ajalah. Modalnya 15 ribu rupiah saja. Yang dibutuhkan hanya jelly case hp yang transparant seharga 15 ribu, tom&jerry label yang besar, gunting dan gambar-gambar lucu. Ok here we goooooo. Awalnya saya mau custom case handphone...

Read More

Di hari ketiga saya di Tokyo, saya bangun pukul 5 pagi untuk packing karena saya akan ke Osaka pada sore hari. Setelah sarapan, saya chec...

Di hari ketiga saya di Tokyo, saya bangun pukul 5 pagi untuk packing karena saya akan ke Osaka pada sore hari. Setelah sarapan, saya check out duluan dan titip koper di resepsionis. Saya mengambil keputusan yang tepat untuk tidak memaksakan untuk pergi ke Tokyo Metropolitan Government Building (Tocho) pada malam sebelumnya. Kalau gag, mana bisa saya bangun jam 5 pagi karena badan terlalu lelah. TOKYO DAY 1 - ASAGAYA TANABATA FESTIVAL :  CLICK HERE TOKYO DAY 2 - SENSOJI TEMPLE, TOKYO SKY TREE, AKIHABARA AND SHINJUKU : CLICK HERE ______ ___ _ . Tempat pemberhentian pertama saya adalah Meiji...

Read More

Pagi itu saya bangun jam 5 pagi karena saya terlalu bersemangat untuk memulai hari kedua saya di Tokyo. Karena saya tidak memiliki data int...

Pagi itu saya bangun jam 5 pagi karena saya terlalu bersemangat untuk memulai hari kedua saya di Tokyo. Karena saya tidak memiliki data internet selama di Jepang, saya sudah melakukan research semalaman tentang seluruh jalur kereta yang akan saya gunakan hari itu menggunakan wifi hotel. Selama saya menginap di Smile Hotel Asagaya, saya selalu memilih menu Japanese breakfast setiap pagi. Sang ibu yang selalu menyambut saya di pagi hari dengan senyumnya yang ramah membuat saya teringat akan ibu saya di rumah. TOKYO DAY 1 - ASAGAYA TANABATA FESTIVAL : CLICK HERE  ASAGAYA FEELS LIKE HOME - SMILE HOTEL...

Read More